Ragam Wisata Alam Bandung Yang Bisa Anda Kunjungi Di Hari Libur
Juni 09, 2019
Tambah Komentar
Bandung merupakan Ibukota dari Jawa Barat. Kota ini selalu mampu menarik minat wisatawan baik domestik maupun wisatawan mancanegara dengan wisata kuliner, wisata belanja dan juga wisata alamnya. Keberagaman tempat wisata Bandung membuat wisatawan tidak akan kehabisan ide tempat yang akan mereka kunjungi saat berada di Bandung.
Letaknya yang terbilang cukup dekat dengan kota Jakarta, membuat objek wisata Bandung menjadi favorit bagi warga ibukota. Hal ini juga dipermudah dengan adanya tol Cipularang yang memangkas waktu tempuh Jakarta-Bandung menjadi kurang lebih hanya 2-3 jam.
Transportasi yang digunakan menuju kota Bandung juga tidaklah sedikit, para wisatawan dapat menggunakan jasa travel, kereta api maupun bis antar kota provinsi untuk sampai ke kota ini. Nah, berikut ini daftar tempat wisata Bandung yang wajib Anda kunjungi saat liburan bersama pasangan, teman ataupun keluarga.
Demikianlah obyek wisata Bandung yang wajib anda kunjungi saat hari libur yang pastinya sangat cocok untuk dijadikan tempat liburan bersama pasangan, keluarga, dan juga teman lama.
Letaknya yang terbilang cukup dekat dengan kota Jakarta, membuat objek wisata Bandung menjadi favorit bagi warga ibukota. Hal ini juga dipermudah dengan adanya tol Cipularang yang memangkas waktu tempuh Jakarta-Bandung menjadi kurang lebih hanya 2-3 jam.
Transportasi yang digunakan menuju kota Bandung juga tidaklah sedikit, para wisatawan dapat menggunakan jasa travel, kereta api maupun bis antar kota provinsi untuk sampai ke kota ini. Nah, berikut ini daftar tempat wisata Bandung yang wajib Anda kunjungi saat liburan bersama pasangan, teman ataupun keluarga.
Ragam Wisata Alam Bandung Yang Bisa Anda Kunjungi Di Hari Libur
1. Pinisi Resto Dan Glamping Lakeside Ciwidey
Di obyek wisata yang satu ini Anda bisa mengunjungi berbagai spot unik, berjalan melintasi jembatan ponton di tengah danau, tempat makan yang enak, dan lain sebagainya. Anda juga dapat melihat area sekitar dari spot terbaru yang disebut teras bintang.2. Curug Cinulang Cicalengka
Wisata Bandung ini terletak di perbatasan kabupaten Bandung dengan Sumedang. Tapi tempatnya lebih mudah diakses dari Bandung, tepatnya dari Cicalengka. Lokasinya curugnya berada di pinggir jalan dan asyik buat liburan.3. Gunung Tangkuban Perahu
Gunung Tangkuban merupakan salah satu situs wisata yang terkenal di Indonesia. Terletak di daerah Lembang, gunung yang bentuknya menyerupai perahu terbalik ini selalu dipadati pengunjung pada akhir pekan dan liburan.4. Kawah Putih Ciwidey
Wisata alam yang sangat terkenal ini terletak di daerah Ciwidey sekitar 50 Km di selatan Bandung. Kawah putih ini tercipta dari kawah vulkanik dengan tanah yang berwarna putih akibat dari kandungan belerang pada tanah tersebut.5. Puncak Bintang
Puncak Bintang Bandung berada dekat dengan pusat kota. Di tempat ini, anda bisa menikmati suasana alam yang masih segar dan juga pemandangan kota dari atas karena tempat ini merupakan tempat paling ideal untuk melihat kota Bandung dari ketinggian.Demikianlah obyek wisata Bandung yang wajib anda kunjungi saat hari libur yang pastinya sangat cocok untuk dijadikan tempat liburan bersama pasangan, keluarga, dan juga teman lama.
Belum ada Komentar untuk "Ragam Wisata Alam Bandung Yang Bisa Anda Kunjungi Di Hari Libur"
Posting Komentar